Bulan September lalu Jurnalis Diver Jakarta bekerja sama dengan Pertamina menggelar penanaman terumbu karang di sejumlah titik di pulau Biawak, 22 mil dari bibir di pantai Indramayu. Terumbu karang di daerah ini rusak berat akibat pengeboman ikan. Kegiatan ini dilakukan dalam rangka kepedulian menjaga lingkungan ekosistem bawah laut. “Dengan menjaga ekosistem bawah laut, itu bukan