KOMISI V DPR berencana memanggil Menteri Perhubungan Ignasius Jonan dan Menteri PPN/Kepala Bappenas Adrinof Chaniago terkait perbedaan pendapat kedua menteri tersebut soal pembangunan Pelabuhan Cilamaya.