KOMISI II DPRD Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) mendukung pengalihan konsumsi Premium ke Pertalite di provinsi itu. Alasannya, pengalihan tersebut merupakan program Pemerintah dan Pertamina, yang pasti mempertimbangkan kepentingan lebih luas. “Masyarakat Kepri siap mendukung program tersebut, karena semua itu untuk kepentingan bangsa dan negara,” kata anggota Komisi II DPRD Kepri dari Fraksi Hanura, Rudy Chua,